Pantauan (15.1): Peluang Entry Sell EURCAD (Untuk SwingTrade)

1. Candle berada dibawah MA20, 50, dan 200
>> indikasi downtrend
2. Candle berada dibawah S/R daily (garis putih), dan bertahan selama hampir seminggu
>> indikasi downtrend
3. Wait candle hari ini, apabila breaklow dari candle sebelumnya, merupakan entry trigger (breakout) untuk pair ini
>> entry trigger
4. Adanya candle bearish berturut2 pada 2 minggu lalu, dan setelah breaklow S/R daily, candle konsolidasi pada level sekarang
>> indikasi downtrend
5. Potensi Risk:Reward = 1:2.5, sehingga dapat dimasukkan ke dalam watchlist
6. TP1 berada di harga 1.4970, apabila harga sudah mencapai TP1, lakukan trailing stoploss dengan target TP2 di harga 1.4750
Beyond Technical AnalysisCADdowntrendEUREURCADswingtradeTrend AnalysisWave Analysis

إخلاء المسؤولية